Senin, 11 Januari 2010

Pengembangan Sarana dan Prasarana

Assalamualaikum... Wr... Wb

Sekolah Yamassa saat ini sedang mengerjakan proyek pengembangan sarana dan prasarana. Syukur alhamdulillah, sekolah Yamassa mendapat bantuan hibah dari pemerintah. Dalam hal ini pihak Sekolah Yamassa mengalokasikan dana tersebut untuk pengembangan bangunan baru dan pengadaan sarana komputer baru.

Pembangunan sudah dimulai 2 bulan yang lalu, dan saat ini sudah hampir selesai. Dalam hal ini Pihak sekolah juga melibatkan wali murid seluruh siswa untuk membantu pembangunannya. diharapkan pada bulan Februari 2009 ini pembangunan sudah selesai, dan sudah bisa ditempati untuk pembelajaran siswa.

Beberapa komputer sudah datang dan sudah di setting oleh Mister Coy ( Teknisi, Suplier IT ). Semoga nantinya membawa manfaat untuk lebih meningkatkan kecerdasan siswa khususnya dan seluruh warga Yamassa pada umumnya.

terima kasih

Wassalamualaikum... Wr.. wb
adapun gambar denah Yamassa dapat di download di sini

1 komentar:

  1. selamat atas dibangunnya gedung baru. semoga memberikan manfaat bagi keluarga besar yamassa.

    BalasHapus


I made this widget at MyFlashFetish.com.